Taging: Institusional

BY Syelda Titania Putri Sukarno

Liberalisme Institusional dalam Hubungan Internasional

Liberalisme menggambarkan hubungan internasional sebagai arena negara-negara dan aktor-aktor non-negara lainnya yang saling berinteraksi. Tidak seperti halnya perspektif realis, yang memiliki sudut pandang bahwa negara sebagai aktor utama, perspektif liberal memandang bahwa aktor-aktor non-state juga memiliki peran sangat penting dalam percaturan politik global. Oleh karena itu, liberal memandang pluralisme sosial adalah sebuah kenyataan yang harus diterima dalam percaturan politik global.

BY Syelda Titania Putri Sukarno
Loading